Pages

Ads 468x60px

Selasa, 22 Mei 2012

Record Session Telah Selesai

              Setelah menghabiskan beberapa waktu untuk melakukan record single pertama dari The Middle yang berjudul The Truth of Life akhirnya selesai juga. Pengambilan vocal dari Ry yaitu sang vocalist berjalan lancar dan mulus untuk menyuguhkan lagu yang bernuansa Alternative Rock. Semua sesi record dalam lagu The Truth of Life ini hanya kurang untuk mixing.

Sabtu, 19 Mei 2012

Take Vocal The Middle Dilakukan Senin

             Perjuangan yang panjang telah dilakukan oleh The Middle dalam record untuk menghasilkan sebuah lagu yang akan menjadi single pertama dari the Middle yang berjudul The Truth Of  Life. Band yang bergenre Alternative Rock

Selasa, 21 Februari 2012

Inilah Formasi Baru The Middle

                Dalam posting sebelumya, kita telah menginformasikan bahwa ada pergeseran posisi dalam The Middle beberapa bulan lalu. Dalam posting kali ini kita mau menampilkan Foto formasi baru dari The Middle yang diambil untuk melengkapi single pertama dari The Middle.

Berikut Personil dari The Middle:
 Leon - Lead Guitarist : Paling kiri
 RY - Lead Vocal : Sebelah Leon
 Topiq - Guitarist - Backing Vocal : Sebelah Ry
 Pram - Drum : Paling Kanan (New Player)


Itulah susunan formasi baru dari The Middle.
Salam Middleism














Drumer Baru The Middle - Pram

        Badan yang kekar, stamina yang mencukupi itulah yang harus dimiliki oleh pemain drum. Drumer yang ideal  tersebut telah dimiliki oleh The Middle, drumer tersebut bernama Pram.
Yuk kita kenalan dengan Pram...!!!!

         Nama asli dari Pram ini adalah Pramono Agus W , dia lebih suka di panggil Pram karena supaya lebih simple. Drummer The Middle ini kelahiran 3 Juli 1988 tepatnya di kota  Semarang. Hobinya sich sudah pasti mukul Drum kali, coba lihat dechg badannya kekar gitu.

Band yang menjadi inspirasi dari Pram adalah :
Padi, Andra and The Backbone, Edane, Bon Jovi, dan Saosin.

Moto :
" Hidup memiliki Arti"


Berikut adalah akun facebook dari Pram:
http://www.facebook.com/people/Pram-Agus-Wonkop/18214173

Itulah info dan perkenalan kita dengan Pram. Semoga informai ini bermanfaat untuk semuanya.

Salam Middleism


Senin, 20 Februari 2012

Personil Baru The Middle

         Setelah perginya Bassis The Middle beberapa bulan lalu, terjadi pergantian formasi baru dari The Middle.
Pergeseran ini terjadi pada drumer. Topiq yang dulu sebagai drumer, kini berpindah menjadi guitaris. Melihat kemampuan Topiq yang lihai memainkan gitar, maka kita setuju menjadikan dia sebagai gitaris.
         Drumer kita yang baru adalah PRAM. tubuh yang kekar serta stamina yang mencukupi menjadikan Pram cocok untuk mengisi posisi sebagai Drumer. Pergeseran posisi ini dirasakan cukup efektif, karena pergeseran posisi ini sangat memberi pengaruh bagi The Middle.
         Berikut pergeseran posisi yang ada pada  The Middle:
         1. RY - Lead Vocal (Tetap)
         2. Leon - Lead Guitar (Tetap)
         3. Topiq - Guitar ( Drum menjadi Guitar)
         4. Pram - Drum (Baru)

         Itulah pergeseran yang terjadi pada The Middle sekitar beberapa bulan yang lalu. Maaf baru bisa memberikan posting. Oiya....tunggu single pertama dari The Middle yang akan muncul dibulan ini.
Salam Middleim.

Selasa, 31 Januari 2012

Kemunculan Single The Middle di undur

         Maaf yang sedalam-dalamnya kami ucapkan kepada semua Middleism semua, karena single pertama dari The Middle diundur bulan depan yaitu tepatnya bulan Februari. Pengunduran terbit lagu ini dikarenakan adanya penyempurnaan dari mixing lagu The Truth Of Life. Jadi kami meminta maaf yang sedalam-dalamnya.
         Penyempurnan mixing ini akan menjadikan lagu ini semakin bagus dan semakin enak didengar oleh para penikmat musik indonesia yang masih menunggu lagu dari The Middle. Masih tidak sabar dengan lagu The Truth Of Life dari The Middle???? ditunggu saja kemunculan dari lagu The Truth Of Life bulan depan.
Terima kasih.


Salam Middleism

Jumat, 13 Januari 2012

Behind Song The Truth of Life

     

           Dalam pembuatan lagu pasti adanya inspirasi dari sang pencipta lagu. Inspirasi yang dalam dari sang pencipta lagu sangat berpengaruh dari hasil lagu yang akan dibuat. Begitu pula dengan lagu The Middle yang ditulis oleh RY ( vocalist ) dan diaransemen oleh LEON ( guitarist) ini sangat memutar otak untuk menyuguhkan dan menciptakan lagu The Truth Of Life ini.
               Pembuatan lagu ini tidak memakan waktu lama, terinspirasi dari kehidupan manusia yang selama ini selalu melenceng dari moral dari kehidupannya. Lagu ini bercerita tentang suatu kebenaran hidup dari hidup seorang manusia yang selama ini melenceng dan berharap mendapatkan jalan yang lurus untuk ia tempuh.
               Kehidupannya yang dulu penuh akan keburukan, kini ia ingin merubahnya menjadi semua kebaikan. Keindahan dalam hidup akan didapat jika ia mau merubah semua perbuatan yang selama ini telah ia lakukan. Perubahan itu akan membawakan ia dalam kebenaran hidup yang hakiki.
               Itulah behind song dari lagu The Truth of Life yang akan segera dirilis pada pertengahan atau akhir bulan ini. Semoga lagu ini   memberikan suatu penyegaran bagi kehidupan para pecinta musik indonesia.

Lyric The Truth Of Life - The Middle

Penasaran dengan First single dari The Middle, kita kasih lyric nya dulu ya....!!!


                                               The Truth Of Life




The Darkness That had shadowed my mind
That blinded my eyes
It has now been destroyed by the light

The peace that now i get
All because of love from you
Anxiety that is now gone from me


The beauty that i now feel
Has now become a rose scent
The beauty that now adorn

Reff:
The Truth of life and you can see
If you have a light
If you have to get the meaning of life


The Darkness That had shadowed my mind
That blinded my eyes
It has now been destroyed by the light

The peace that now i get
All because of love from you
Anxiety that is now gone from me

The truth is what i got
Now turned into water to the fire
Has changed all of the life

Reff:
The Truth of life and you can see
If you have a light
If you have to get the meaning of life
The Truth of life and you can see
If you have a light
If you have to get the meaning of life


The beauty that i now feel
Has now become a rose scent
The beauty that now adorn

Reff:
The Truth of life and you can see
If you have a light
If you have to get the meaning of life
The Truth of life and you can see
If you have a light
If you have to get the meaning of life








Materi First Single Sudah Siap

                Lagu baru yang sebentar  akan keluar dan kami publis ini akan segera terealisasi dalam waktu dekat ini. Lagu yang berjudul The Truth Of Life ini akan keluar pada pertengahan sampai akhir bulan ini siap untuk didengar masyarakat Indonesia.
                Pecinta musik indonesia akan dimanjakan oleh dentuman drum dari PRAM, melodi yang memukau dari LEON, petikan gitar yang indah dari TOPIQ, serta suara yang indah dari RY. Musik dan melodi bergenre Alternative Rock ini akan mengguncangkan musik di indonesia, terutama pecinta musik Rock.
                The Middle berharap dengan adanya First Single ini, musik rock agak tenggelam akan kembali menjadi musik andalan masyarakat Indonesia.The Middle memberikan musik yang berbeda dari band Rock lainnya, karena The Middle Mengusung musik Rock yang sangat kental.
                Penasaran dengan lagu The Middle yang berjudul The Truth Of Life???
Tunggu kemunculan dari lagu The Middle.




Salam Middleism
          

              
  

Selasa, 03 Januari 2012

Logo Baru The Middle

         Tahun Baru, jiwa baru, hati baru, dan semangat baru. Dalam Semangat baru ini, The Middle akan menyuguhkan Musik dan nuansa yang baru. Kali ini The Middle akan mengeluarkan Single Pertama yang bertajuk The Truth Of  Life. Single ini akan di rilis diantara pertengahan januari sampai akhir Januari.
             Kali ini The Middle akan menampilkan Logo Baru The Middle di tahun 2012 ini. Langsung saja check This out.


 

Sample text

Sample Text

Selamat Datang di The Middle Official website.